Monday, January 01, 2007

Hari Raya Idul Adha 1427 H


Kami sekeluarga mengucapkan : " Selamat hari Raya Idul Adha 1427 H " 31 Desember 2006. Tepat dititik penghujung akhir tahun 2006, hari raya kurban dengan malam tahun baru. Alhamdulillah, di KBRI Moskow, tak diadakan malam menyambut yang biasanya dilaksanakan dengan hura-hura, jogat-joget, dansa-dansi dan sebagainya, yang ga sesuai dengan ajaran Islam, ada sih doa, tapi itu sedikit saja, seakan doa tersebut menghantar orang untuk berpesta semalam suntuk.
Ya Allah lindungi kami dari rasa syukur yang salah, tunjukilah kami yang benar itu benar, dan berilah kemampuan untuk mengikuti. Tunjukilah kami, yang salah itu salah, dan berikanlah kami kekuatan untuk menjauhinya. Ya Allah, lindungilah kami dari berbagai macam kejahatan dan keburukan, berilah kami taufik dan hidayahMU, agar kami tetap berada di jalanMu jalan yang Engkau ridhoi, bukan jalan orang-orang yang sesat.
Ya Allah, di awal tahun baru dan di hari raya Kurban ini, kami mohon kepadaMU, rezeki yang halal, ilmu yang bermanfaat dan amal sholeh, amal yang diterima olehMu, bukan amal yang sia- sia! Jadikanlah di awal tahun baru ini, semangat untuk tetap berkurban menegakkan panji-panji Islam dengan penuh keikhlasan.

No comments:

Mutiara pribadi

Antara Moskow, Helsinki dan Stockholm

Ada Hikmah

Ada hikmah dibalik yang kau lihat dan yang kau baca. Moskow Jakarta ﺒﺳﻢﺍﻟﻟﻪﺍﻟﺮﺤﻣﻦﺍﻟﺮﺤﻴﻢ ﺍﻠﻠﻪﺍﻛﺑﺮ ﺍﻠﻠﻪﺍﻛﺑﺮ ﺍﻠﻠﻪﺍﻛﺑﺮ ﺍﺷﻬﺪﺍﻻﺍﻠﻪﺍﻻﺍﻠﻠﻪ ﻮﺤﺪﻩﻻﺷﺮﻳﻚﻠﻪ ﻮﺍﺷﻬﺪﺍﻦﻣﺤﻣﺪﺍﻋﺑﺪﻩ ﻮﺮﺳﻮﻠﻪ

Musim panas di Moskow

Musim panas di Moskow
Novokuznetskaya Ulitsa

Warga SIM di Musim Dingin di taman KBRI Moskow

Warga SIM di Musim Dingin di taman KBRI Moskow
Kecil Indah dan bermakna, pantang menyerah, pantang mundur dan terus bergerak di jalan Illahi. Berjuang dan berdoa disegala tempat di segala cuaca. Tahan menghadapi cobaan, ujian, hinaan, caci maki. Tetap tegar dan berpegang teguh pada janjiNya !

Di Arafah 2003

Di Arafah 2003
Insya Allah menjadi haji yang mabrur, haji yang selalu mendapat ridho dan ampunan Allah

Masa muda

Masa muda